Langkah Mudah untuk Menyiapkan Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam), Menggugah Selera
Lagi mencari inspirasi Resep Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam), Lezat Sekali yang unik?, Cara Gampang Menyiapkan Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam) Anti Gagal memang waktu ini sedang banyak dicari oleh masyarakat disekitar kita mungkin salah satunya Anda. paara ibu-ibu muda memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di gadget untuk mendapatkan informasi gambar untuk dijadikan ide. nah kali ini saya akan membagikan langkah-langkah cara memasak Bagaimana Menyiapkan Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam), Bikin Ngiler untuk membuatnya memang susah-susah gampang. Kalau salah mengolah maka hasilnya akan hambar dan bahkan tidak sedap. Padahal Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam) yang enak harusnya sih mempunyai aroma dan rasa yang mampu memancing selera kita.
Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam), pertama dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, hingga cara membuat dan menyajikannya. Tidak usah pusing jika hendak menyiapkan Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam) enak di rumah, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini bisa menjadi sajian istimewa. Next adalah gambar seputar Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam) yang dapat kamu jadikan wawasan.
Nah, kali ini kita coba, yuk, ciptakan Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam) sendiri di rumah. Tetap dengan bahan sederhana, sajian ini bisa memberi manfaat untuk membantu menjaga kesehatan tubuh kita. Anda bisa membuat Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam) menggunakan 33 bahan dan 10 tahap pembuatan. Berikut ini langkah-langkah dalam membuat hidangannya.
Di depan rumah baru buka warung roasted chicken yang disajikan dengan butter rice, sambal dan wortel kentang gitu. Waktu itu nyobain yang rosemary sama curry.. enak gitu menurutku dan suami, anakpun juga lahap makannya. Cuma ya gitu deh kalo beli kan cuma bisa sekali makan hahaha.. Jadinyaa cari2 resep, eh nemu resepnya chef devina.. cuss lah bikin…🤤🤤
Awalnya nyoba baru 1/4kg dada ayam, krn emang stok di kulkas tinggal itu wkwkwk. Dengan takaran bumbu 1 resep (utk 1 ekor ayam) tapi kupake utk 1/4 kg dada ayam, wiihh nampol banget rasanya. Akhirnya suami minta dibikinkan lagi.. dan ini dia versi sesuai resep 1 ekor ayam.. dan respon suami “nagih” gt dong katanya… 🤩🤩🤩 seneng banget terbayarkan usaha masakin ayam ini hehe
Di resep ini disarankan di brine selama 24 jam, ini TIPS supaya daging ayam juicy, dan meresap sampai dalam. TIPS lagi, spy ngga gosong olesi kulit ayam yg terdekat dg api oven dg bumbu garlic n herbs butternya, sering diliat. Nah saya sempet kelupaan ngolesin krn disambi kesana kemari, jadinya exotis gt deh🥲 tp ngga mempengaruhi rasa, ttp enak, cuma kurang cantik aja🥲
Terus ayam negerinya jangan terlalu gede.. 1 kg an aja cukup…😉😉
https://youtu.be/PQgqj6Uva1M
#PejuangGoldenBatikApron
#mingguke7
#CookpadCommunity_Malang
Baca Juga
Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan untuk menyiapkan Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam):
- 1 ekor ayam negeri
- Brine :
- 1,2 liter air
- 2,5 sdm garam
- 3 sdm gula
- 6 sdm kecap inggris
- 1 bungkul bawang putih, parut
- Garlic n Herb butter:
- 10 gr blueband
- 6 siung bawang putih, cincang halus
- 8 siung bawang merah, cincang halus
- 2 batang rosemary, ambil daunnya (resep asli 2 sdt rosemary kering/mixed herbs)
- 1/2 sdm paprika bubuk (skip krn kelupaan)
- 1 sdm mustard
- 1,5 sdm kaldu ayam (sy masako sapi)
- 1 sdt lada putih
- Pelengkap :
- 400 gr kentang kecil, potong2, rebus 1/2 matang
- 2 sdm olive oil/minyak goreng
- 1 buah bawang bombay
- 3 buah wortel, potong2, rebus 1/2 matang
- 2 batang rosemary
- 1 iris jeruk nipis
- 1/4 garam
- 1/4 lada hitam
- Saus spicy BBQ :
- Tetesan panggangan ayam
- 8 sdm saus BBQ (me kikoman)
- 3 sdm saus sambal
- 1 sdm kecap inggris/steak sauce
- 5 sdm jus apel
- 2 sdm jus lemon
- 100 ml air
Langkah-langkah untuk menyiapkan Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam)
- Untuk ayam, masukkan ayam ke dalam wadah besar, lalu tambahkan garam, gula, kecap inggris, bawang putih, dan air. Masukkan kulkas selama 24 jam.
- Untuk garlic herb butter, siapkan mangkuk, masukkan mentega, bawang putih, bawang merah, kaldu ayam, rosemary, paprika bubuk, lada hitam, dan mustard, aduk rata
- Keluarkan ayam 2 jam sebelum diolah, angkat, lalu keringkan dengan lap bersih. Kemudian pisahkan kulit ayam dari daging.
- Lalu isi ayam dengan garlic herb butter sampai merata, masukkan jeruk nipis ke dalam bagian dalam ayam. Lalu kunci ayam dengan tusuk gigi.
- Letakkan ayam dengan dada menghadap ke atas, silangkan kaki ayam dan ikat dengan benang dan selipkan sayap di belakang area leher
- Oven selama 2 jam dengan suhu 200 derajat (2 jam ini utk ukuran ayamku 1,7 kg, lebih kecil lebih cepet lagi).
*Resep asli: memakai oven tangkring, hanya 30 menit pakai api besar (sesuaikan oven masing2 ya)
TIPS spy ngga gosong : sering diliat, di cek gosong atau engga, warna cokelat matangnya merata atau tdk, kalau ada yg belum kena panas oven, silakan di balik seperlunya. Intinya kenali oven masing2 dan pakai feeling.❤️ - Untuk pelengkap, rebus 1/2 matang wortel dan kentang. Masukkan sayuran yang telah dipotong ke dalam tray, lalu tambahkan olive oil, garam, dan lada hitam, aduk rata
Tambahkan sisa garlic herb butter dan rosemary - Masukkan ke dalam Oven, panggang bersamaan dengan ayam. Tes tusuk utk mengetahui kematangan.
- Untuk saus, tuang tetesan panggangan ke dalam wajan yang sudah dipanaskan, lalu tambahkan saus bbq, saus sambal, kecap inggris, jus apel, jus lemon dan air, masak hingga semua menyatu dan sedikit kental.
- Ayam panggang siap disajikan dengan saus dan sayuran sebagai pelengkap.
Gimana nih? Gampang kan? Itulah cara menyiapkan Rosemary Roasted Chicken with BBQ sauce (Gurih, empuk, meresap sampai dalam) yang bisa Anda praktikkan di rumah. Selamat mencoba!