Resep Bakso Ayam Kotak Anti Gagal

Bakso Ayam Kotak

Lagi mencari inspirasi Resep Bakso Ayam Kotak, Bisa Manjain Lidah yang unik?, Cara Gampang Membuat Bakso Ayam Kotak Anti Gagal memang sekarang ini sedang banyak dicari oleh teman-teman disekitar kita mungkin salah satunya sobat. masyarakat memang telah terbiasa mamnfaatkan internet di HP untuk mencari informasi gambar untuk dijadikan contoh. Dipostingan Kali ini saya akan sharing langkah-langkah cara menyiapkan Resep Bakso Ayam Kotak yang Sempurna untuk menyiapkannya memang susah-susah gampang. Jika keliru mengolah maka hasilnya akan hambar dan bahkan tidak sedap. Padahal Bakso Ayam Kotak yang enak seharusnya mempunyai aroma dan cita rasa yang mampu memancing selera kita.

Banyak hal yang sedikit banyak berpengaruh terhadap kualitas rasa dari Bakso Ayam Kotak, mulai dari jenis bahan, selanjutnya pemilihan bahan segar, hingga cara membuat dan menghidangkannya. Tak perlu pusing kalau hendak menyiapkan Bakso Ayam Kotak yang enak di mana pun anda berada, karena asal sudah tahu triknya maka hidangan ini mampu jadi sajian istimewa. Seterusnya merupakan gambar tentang Bakso Ayam Kotak yang bisa kamu jadikan ide.

Di bawah ini ada beberapa tips dan trik praktis dalam mengolah Bakso Ayam Kotak yang siap dikreasikan. Anda dapat menyiapkan Bakso Ayam Kotak memakai 8 bahan dan 5 langkah pembuatan. Berikut ini cara dalam menyiapkan hidangannya.

Secara tak sengaja menemukan resep frozen food - Bakso Ayam Kotak ini.
Ceritanya kapan waktu dulu bebikin tahu bakso ayam. Tapi adonan ayamnya sisa banyak. Terus dibuatlah bakso ayam, bukannya dibentuk bulat, tapi dicetak di wadah dan dikukus bareng si tahu bakso agar praktis. Ternyata, unik dan enak bakso ayam kotaknya. Jadi keterusan, sekarang sering bebikin bakso ayam kotaknya.

Ternyata nggak punya foto cantik untuk bakso ayam kotaknya. Saya pakai foto meal preparation Sop Tahu Bakso Ayam. 😁🙏🙏🙏

Bakso Ayam Kotak ini bisa banget untuk jualan. Yuk Kita Coba hitung biaya & harganya, kemarin kan sudah sempat belajar bareng mbak Surti @dapurmamaDeFa di wag semangcook 🤭😍
Biaya bahan baku : 20.000
Biaya utility : 10.000
Biaya kemasan : 2.000
Hpp : 32.000
Laba : 18.000
Harga jual : 50.000 / 1,5 = 35.000 perpack
(1 resep saya coba, bisa jadi 1 pack dengan sisa kurang lebih 1/2 pack)

#semangcook_frozen
#semangcookhokyahokye
#cookpadcommunity_semarang
#RamadanCamp_misi4
#pejuanggoldenbatikapron

Bahan-bahan dan bumbu yang dibutuhkan untuk pembuatan Bakso Ayam Kotak:

  1. 200 gr daging ayam
  2. 50 gr udang kupas
  3. 1/2 sdt bawang putih bubuk
  4. 1/2 sdt garam (boleh disesuaikan)
  5. 1/2 sdt lada bubuk
  6. 1/2 sdt kaldu bubuk
  7. 2 sdm tapioka
  8. 1 sdm bawang merah goreng, hancurkan

Cara untuk menyiapkan Bakso Ayam Kotak

  1. Masukkan daging ayam, udang kupas, garam, lada dam bawang putih bubuk ke dalam food processor.
  2. Proses hingga halus.
    Tambahkan tapioka & bawang merah goreng. Proses kembali hingga tercampur rata.
  3. Masukkan ke dalam wadah anti panas yang telah dioles dengan sedikit minyak permukaannya, agar bakso tidak lengket.
    Ratakan.
  4. Kukus selama kurang lebih 30-40 menit hingga matang.
    Setelah dingin, keluarkan dari wadah.
    Potong-potong kotak sesuai selera.
    Masukkan ke dalam wadah atau plastik klip. Simpan dalam freezer.

    (Maaf, gambarnya dari sesi masak yang berbeda.).
  5. Bakso Ayam Kotak ini bisa dipakai untuk pelengkap aneka masakan, misalnya sop, capcay, mie, atau bisa langsung digoreng untuk dijadikan lauk.

Terima kasih telah menggunakan resep yang tim kami tampilkan di sini. Harapan kami, olahan Bakso Ayam Kotak yang mudah di atas dapat membantu Anda menyiapkan hidangan yang enak untuk keluarga/teman maupun menjadi inspirasi untuk berjualan makanan. Semoga bermanfaat dan selamat mencoba!

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel